Training Penanganan Limbah (Sampah) di Industri Hasil Hutan

Training Penanganan Limbah (Sampah) di Industri Hasil Hutan

Apa itu Limbah?

Training Penanganan Limbah (Sampah) di Industri Hasil Hutan – Adalah buangan yang dihasilkan dari suatu proses produksi baik industri maupun domestik (rumah tangga). Di mana masyarakat bermukim, di sanalah berbagai jenis limbah akan dihasilkan. Ada sampah, ada air kakus (black water), dan ada air buangan dari berbagai aktivitas domestik lainnya (grey water).

Limbah padat lebih dikenal sebagai sampah, yang seringkali tidak dikehendaki kehadirannya karena tidak memiliki nilai ekonomis. Bila ditinjau secara kimiawi, limbah ini terdiri dari bahan kimia Senyawa organik dan Senyawa anorganik. Dengan konsentrasi dan kuantitas tertentu, kehadiran limbah dapat berdampak negatif terhadap lingkungan terutama bagi kesehatan manusia, sehingga perlu dilakukan penanganan terhadap limbah. Tingkat bahaya keracunan yang ditimbulkan oleh limbah tergantung pada jenis dan karakteristik limbah.

Untuk pelatihan Sustainable Forest Management, klik Link ini.

Biaya Publik Training Penanganan Limbah (Sampah) di Industri Hasil Hutan

Rp. 3.500.000 per peserta

Fasilitas Pelatihan:

– Ruangan Training

– Note/Catatan

– Pena

– Break pagi (Cofee, teh dan makanan kue)

– Makan siang

– Break sore

– Materi pelatihan

– Sertifikat pelatihan

– Trainer berpengalaman

Jadwal dan tempat Publik Training Penanganan Limbah (Sampah) di Industri Hasil Hutan

Bogor, 16-17 Januari 2020

Bogor dan Yogyakarta, 12-13 Maret 2020

Bogor dan Balikpapan, 14-15 Mei 2020

Jakarta, 16-17 Juli 2020

Bogor dan Bandung, 17-18 September 2020

Bogor, 12-13 November 2020

Biaya Inhouse Training

Rp. 8.500.000 Untuk 2 – 5 Orang peserta

Rp. 10.500.000 Untuk 6 – 9 Orang peserta

Rp. 15.500.000 Untuk 10 – 15 Orang peserta

Rp. 20.500.000 Untuk 15 – 20 Orang peserta

*Tanggal pelaksanaan sesuai kesepakatan klien dgn MK Training
Tempat training , fasilitas training, break, makan siang, disediakan klien
Lokasi diluar jabodetabek. Transportasi dan akomodasi di tanggung klien

Beri list untuk calon peserta

Leave a Comment

Open chat
1
Hai, ada yang bisa kami bantu?